Frekuensi News - Simak harga terbaru Redmi 10C di Bulan Juni 2023 beserta spesifikasinya.
Diketahui pada umumnya, HP dengan spesifikasi gaming dibanderol dengan harga yang cukup mahal.
Meski didominasi harga mahal, ternyata ada sejumlah merk HP global yang menawarkan ponsel dengan kemampuan gaming yang dibanderol dengan harga terjangkau, salah
satunya Xiaomi.
Bahkan, Xiaomi menawarkan sejumlah HP-nya di segmen entry level yang bisa dipakai untuk gaming.
Baca Juga: Kisi-Kisi Latihan Soal SKD Sekolah Kedinasan 2023 dalam Link PDF: Ada TWK, TIU, dan TKP!
Redmi 10C sebagai salah satu contohnya.
Hal ini lantaran Redmi 10C ditenagai oleh chipset yang gahar di segmennya.
Tak hanya itu, salah satu HP Xiaomi ini juga dibekali dengan baterai yang super awet.
Selengkapnya, berikut harga terbaru Redmi 10C di Bulan Juni 2023 beserta spesifikasinya:
Baca Juga: Harga Samsung A33 5G Turun di Juni 2023, Simak Spesifikasi HP Flagship dengan Empat Kamera Andal
Panel
Untuk panelnya, Redmi 10C menampilkan layar Dot Drop yang berukuran 6,71 inci dengan resolusi HD+ (720 x 1650) dan mendukung proteksi Corning Gorilla Glass.
Dapur Pacu
Untuk dapur pacunya, HP ini ditenagai oleh Qualcomm Snapdragon 680.
Baca Juga: Cuma Modal 50 Ribu! Begini Cara Membuat Set Top Box Sendiri, Mudah dan Murah
Artikel Terkait
HP Flagship Harga Kaki Lima! Xiaomi 12 Alami Penurunan Nilai Jual yang Drastis, Speknya Tak Sembarangan
Dari 10 Juta jadi 6 Jutaan Saja! Inilah Spek Xiaomi 12, HP Flagship yang Turun Harga Juni 2023
Berapa Harga Redmi 12C Sekarang? Intip HP Xiaomi Murah yang Punya Fitur AI di Kameranya
Harga Terbaru Xiaomi 12 Lite 5G Juni 2023, HP Android Murah yang Bisa Libas Game Berat
Harga Terbaru Redmi Note 12 Pro Juni 2023, HP Xiaomi Murah yang Punya Performa Gesit